Kunjungan Tim Kantor Urusan Internasional & Kemitraan Poliban di Politala

Politala- Tim Kantor Urusan Internasional & Kemitraan Politeknik Negeri Banjarmasin (Poliban) mengunjungi Politeknik Negeri Tanah Laut (Politala) Kamis, 2 September 2021. Kunjungan ini sehubungan dengan rencana pengembangan Kerjasama Internasional dan pembentukan Kantor Urusan Internasional di Poliban, serta untuk menambah wawasan, pengetahuan dan berbagi pengalaman. Tim […]

Kuliah Umum Perdana Politala Tahun Ajaran 2021/2022

Politala- Pada Senin, 30 Agustus 2021 telah dilaksanakan Kuliah Umum Perdana Politeknik Negeri Tanah Laut (Politala) Tahun ajaran 2021/2022 secara daring. Kuliah umum ini diikuti oleh seluruh mahasiswa semester ganjil Politala. Dr. Gina Rahmalia Ginandjar, SS., SP., MP., EPC., CMT., CVTIM yang sebelumnya telah mengisi […]

Medical Check-Up Peserta Beasiswa Taiwan di Surabaya

Politala – Sebagai salah satu persyaratan keberangkat ke Taiwan, peserta beasiswa harus melaksanakan MCU (Medical Check-Up). Peserta melaksanakan keberangkatan bersama Kepala Urusan Internasioanl (KUI) Politala, Muhammad Ghalih, S.I.Kom, M.Sc. melalui bandara Syamsudinoor Banjarmasin, Selasa (17/8). Sesampainya di Bandara Juanda Surabaya, peserta diarahkan menuju Country Heritage […]

Test PCR Peserta Beasiswa Taiwan Politala: Persiapan Penerbangan Ke Surabaya Untuk Tahapan Test Kesehatan

Politala- Sehubungan dengan akan diberangkatkannya 17 orang alumni Politeknik Negeri Tanah Laut (Politala) untuk studi lanjut ke Taiwan, persyaratan demi persyaratan  harus diikuti. Bertempat di RS. H. Boejasin Pelaihari, dilaksanakan test PCR terhadap seluruh peserta, Senin (16/8). Kepala Kantor Urusan Internasioanl (KUI), Muhammad Ghalih, S.I.Kom, […]

Program Kemitraan Masyarakat (PKM) Politala: Pelatihan Kepada Kelompok Peternak Sapi “Rukun Tani” Desa Martadah, Kabupaten Tanah Laut

Politala- Tim Program Kemitraan Masyarakat (PKM) Politeknik Negeri Tanah Laut (Politala) yang terdiri dari Anton Kuswoyo, S.Si., M.T., Nuryati, S.T., M.Eng, dan Herpendi, M.Kom, melaksanakan kegiatan pelatihan kepada Kelompok Peternak Sapi “Rukun Tani” Desa Martadah Baru Kecamatan Tambang Ulang Kabupaten Tanah Laut. (14/8) PKM ini […]

Pelantikan & Pengambilan Sumpah/ Janji Jabatan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di Lingkungan Politala

Politala- Bertempat di Aula Gedung Teknik Informatika, Politeknik Negeri Tanah Laut (Politala) melaksanakan Pelantikan & Pengambilan Sumpah/ Janji Jabatan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di Lingkungan Politeknik Negeri Tanah Laut. (6/8) Sebanyak 15 pegawai yang dilantik terdiri dari 8 dosen yang mendapat jabatan sebagai […]