Back
24 Oktober

Politala Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW 1444 Hijriah

Politala – Suatu berkah bagi Politala dapat menggelar acara peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1444 Hijriah pada Senin, 24 Oktober 2022 di Aula Gedung Kuliah Terpadu Politeknik Negeri Tanah Laut (Politala). Diikuti oleh seluruh sivitas akademika Politeknik Negeri Tanah Laut …

22 Oktober

Politala Gelar Workshop Mengasah Skill SDM

Politala – Kegiatan workshop Politala memiliki tujuan untuk penguatan kapasitas kampus yang terus dilakukan oleh pihak manajemen Politeknik Negeri Tanah Laut. Termasuk dalam hal komunikasi massa dan kemampuan menulis artikel serta berita bagi kalangan dosen, staf tenaga kependidikan dan mahasiswa …

20 Oktober

Desa Panggung Sebagai Implementasi Pengabdian Masyarakat Politala

POLITALA – Politeknik Negeri Tanah Laut menggelar kegiatan pengabdian kepada masyarakat program Desa Binaan di Desa Panggung Kecamatan Pelaihari Kabupaten Tanah Laut (19/10).  Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) merupakan salah satu bagian dari Tri Dharma Perguruan Tinggi yang bertujuan untuk membantu …

18 Oktober

Momentum Dies Natalis XIII, Politala Beri Award Ke Pendiri Kampus

Politala- Dalam momentum Dies Natalis ke-XIII Politeknik Negeri Tanah Laut.  Politala gelar kegiatan (18/10)  yakni pemberian penghargaan terhadap para pendiri kampus yang dianggap berjasa membangun pendidikan terutama atas berdirinya Politeknik Negeri Tanah Laut. Acara dilaksanakan di Aula GKT Politala yang …

06 Oktober

Kembangkan Mutu Sumber Daya Manusia (SDM), Politala Selenggarakan BIMTEK

Politala – Dalam rangka membantu program Pemerintah untuk mensosialisasikan peraturan – peraturan/ perundang yang berlaku, meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan memajukan pendidikan, Politeknik Negeri Tanah Laut melaksanakan Bimbingan Teknis (Bimtek) Pengembangan Mutu Sumber Daya Manusia (SDM) terkait jabatan akademik dosen, beban …

29 September

Dalam Dies Natalis Ke-13 Politala Berkomitmen Membangun Zona Integritas

Politala – “Pakta integritas ini merupakan pernyataan atau komitmen yang dibuat dan ditandatangani bersama untuk melaksanakan seluruh tugas, fungsi, tanggung jawab dan wewenang dan peran secara jujur sesuai dengan peraturan perundang-undangan dan kesanggupan untuk tidak melakukan korupsi, kolusi dan nepotisme,” …

28 September

Wisuda XI Politala Hasilkan Lulusan Unggul dan “JUARA”

Politala – Politeknik Negeri Tanah Laut (Politala) menggelar pelaksanaan wisuda ke-XI Rabu (28/09/2022). Sebanyak 249 Mahasiswa yang di Wisuda terdiri dari Jurusan Teknik Informatika sebanyak 96 wisudawan, Jurusan Agroindustri 53 wisudawan, Jurusan Mesin Otomotif 38 wisudawan dan Program Studi Akuntansi 62 …

31 Agustus

Yudisium XI Politeknik Negeri Tanah Laut

Politala – Politeknik Negeri Tanah Laut menggelar Yudisium ke-XI Rabu (31/08/2022). Sebanyak 245 Mahasiswa yang di Yudisium terdiri dari empat  Program Studi yakni program studi Teknologi Informasi, Agroindustri, Teknologi Otomotif dan Akuntansi yang bertempat di Aula Gedung Kuliah Terpadu Politala, 31 Agustus …

29 Agustus

Penampilan Pentas Seni Mahasiswa Tutup PKKMB Politala 2022

Politala –  Pelaksanaan PKKMB mahasiswa regular dan non reguler di Politeknik Negeri Tanah Laut resmi berakhir pada hari Sabtu 27 Agustus 2022. Kegiatan yang berlangsung dari tanggal 22 Agustus ini berjalan dengan aman dan lancar dan di ikuti oleh semua …